Pembaruan Produk

Bitget menyesuaikan tingkat margin pemeliharaan untuk pasangan perdagangan futures perpetual USDT-M

2025-03-27 13:26065

Bitget akan menyesuaikan leverage, tingkat posisi, dan tingkat margin pemeliharaan untuk pasangan perdagangan futures perpetual USDT-M SAFEUSDT pada tanggal 28 Maret 2025, pukul 17.00 WIB.

Detailnya adalah sebagai berikut:

Sebelumnya Baru
Nilai (USDT) Leverage
Tingkat margin pemeliharaan berjenjang
Nilai (USDT) Leverage
Tingkat margin pemeliharaan berjenjang
0~10,000 75 0.66% 0~10,000 75 1.00%
10,000~40,000 50 1.00% 10,000~40,000 50 1.50%
40,000~50,000 40 1.79% 40,000~50,000 40 1.80%
50,000~100,000 25 2.50% 50,000~100,000 25 2.50%
100,000~200,000 20 3.00% 100,000~200,000 20 3.00%
200,000~700,000 10 5.00% 200,000~700,000 10 5.00%
700,000~1,500,000 5 12.00% 700,000~1,500,000 5 12.00%
1,500,000~2,000,000 4 15.00% 1,500,000~2,000,000 4 15.00%
2,000,000~3,000,000 3 20.00% 2,000,000~3,000,000 3 20.00%
3,000,000~5,500,000 2 30.00% 3,000,000~5,500,000 2 30.00%
5,500,000~10,000,000 1 60.00% 5,500,000~10,000,000 1 60.00%

Catatan:

1. Standar tingkat yang baru akan diterapkan pada semua posisi futures SAFEUSDT yang baru dibuka.

2. Untuk posisi futures SAFEUSDT yang sudah ada, standar tingkat yang baru akan mulai berlaku pada tanggal 3 April 2025, pukul 17.00 WIB.

  • Untuk menghindari likuidasi karena perubahan tingkat margin pemeliharaan, harap top up margin kamu atau sesuaikan posisi kamu terlebih dahulu.
  • Karena data posisi akan dihitung berdasarkan standar baru, rasio margin pemeliharaan kamu mungkin akan ditampilkan lebih besar dari 100%. Artinya, posisi kamu harus segera disesuaikan.
  • Bot trading: Bot trading dengan posisi dan leverage yang lebih tinggi dari parameter yang disesuaikan dapat dihentikan. Kami sangat merekomendasikan untuk menyesuaikan atau menghentikan bot terlebih dahulu guna mencegah potensi kerugian.

Untuk detail lebih lanjut, lihat halaman Tingkat Posisi.

Terima kasih atas dukungan dan pengertiannya. Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan yang ditimbulkan.